Beranda Berita Liverpool Kandaskan Nottingham Forest dengan Penuh Kesan

Liverpool Kandaskan Nottingham Forest dengan Penuh Kesan

0
Liverpool Kandaskan Nottingham Forest dengan Penuh Kesan
(Last Updated On: Oktober 30, 2023)

Tiga gol dari 3 pencetak gol berbeda mengantarkan Liverpool memperpanjang keberhasilan mereka untuk menang di 3 laga beruntun. Kali ini mereka berhasil mengamankan kemenangan 3-0 tanpa balas dari sang lawan, Nottingham Forest, dalam sebuah laga yang begitu emosional di Stadion Anfield dalam laga lanjutan LIga Primer Inggris.

Gabung di W88 Sekarang

Perjuangan Para Pemain Liverpool

Beberapa jam baru saja berlalu sejak kabar tentang diculiknya orangtua Luis Diaz beredar ke publik. Insiden yang terjadi di Kolombia tersebut cukup membuat para pemain The Reds terkejut. Bahkan di tengah lapangan, mereka memberikan dukungan mereka kepada sang pemain sayap yang terpaksa harus absen pada kesempatan tersebut. Dukungan ini kemudian mereka solidkan dengan permainan DIogo Jota yang berhasil memecah kebuntuan pada kesempatan tersebut. Kemudian pihak The Reds kembali menambah keunggulan mereka dengan gol yang dipersembahkan oleh Darwin Nunez dan Mohamed Salah pada kesempatan tersebut.

Nunez awalnya diturunkan ke tengah lapangan untuk menggantikan posisi Diaz. Hal ini dilakukan setelah Anthnony Elanga dipastikan telah pulih dari cedera yang dialaminya dan kemudian terliihat turun bermain pada kesempatan tersebut. Namun ia dan Morgan Gibss-White tak bisa bermain optimal di tengah lapangan. Liverpool tak bisa berbuat banyak bahkan meski mereka sempat unggul dengan gol pertama yang merkea ciptakan.

Keputusan Penting Diambil

Meski demikian, keputusan Steve Cooper untuk mengganti sterategi mereka ke 5 orang pemain belakang terbukti berhasil dengan cukup baik. Penjaga gawang Forest, Matt Turner, tak terlalu direpotkan dengan serangan – serangan yang dilancarkan dari sisi lain. Ia bahkan berhasil menyelamatkan gawang mereka dari serangan Diogo Jota di menit ke-8 perandingan tersebut seblum akhirnya kembali mematahkan serangan yang dilakukan oleh Alexis Mac-Allister.

Rencana pertarungan Nottingham FOrest pada waktu itu adalah mencoba menahan imbang rival berat mereka. Beberapa pemain Forest bahkan terpantau tak sungkan menghadapi risiko semata untuk menahan pergerakan dari sang lawan. Namun upaya tersebut seolah sia-sia di menit ket-32 pertandingan tersebut ketika Turner mementahkan kembali serangan dari Nunez ke area berbahaya dan Jota kemudian mengambil umpan mentah tersebut dan mengonversinya menjadi gol bagi pihak Liverpool.

Dukungan dari Pemain Liverpool Lainnya

Selebrasi atas gol tersebut dilakukan. Jota kemudian terlihat memberikan dukungan visualnya kepada Diaz dan keluarnya atas insiden yang mereka alami. Menurut pantauan dair W88 link alternatif, sang pemain Liverpool tersebut terlihat mencengkeram seragam The Reds dan berdiri ke arah penonton.

Tak hanya serangan efektif dari Jota, kelahiran gol tersebut kemudian memberikan tambahan semangat bagi para pemain The Reds. Salah kemudian berhasil melewati Dominik Szoboszlai dengan gerakan lincahnya. Pemain asal Hungaria tersebut kemudian memberikan umpah ke arah Nunez yang kemudian menerima umpan tersebut dengan baik dan memanfaatkan kesempatan yang ada dengan melesatkan tendangan ke arah bagian atas gawang.

Dengan gagalnya rencana awal mereka, Forest mencoba untuk menahan laju papra pemiain Liverpool di babak kedua, walau kali ini juga tidak berhasil. Namun The Reds tampaknya juga frustrasi dengan rencana mereka untuk membuat hasil pertandingan tersebut lebih luar biasa. Permainan mereka yang merosot di menit-menit akhir pertandingan tersebut menjadi penyebab mandulnya permainan mereka di momen akhir laga tersebut.